Analisis Teknik dan Tekno Ekonomi Pengusahaan Minyak Kayu Putih sebagai Alternatif Pasca Panen Skala Produksi Desa Cikembang Kecamatan Kertasari

Andis Priswantoro, Nana Sulaksana, Cipta Endyana, Anggoro Tri Mursito

Abstract


Tujuan penelitian untuk menganalisis kelayakan pengusahaan penyulingan minyak kayu putih (MKP) di Desa Cikembang apakah dapat memberikan alternatif pasca panen dengan memberikan kontribusi ekonomi skala produksi. Mesin penyulingan MKP terpasang dengan sistem steam/uap di Kecamatan Kertasari memiliki standar peralatan mesin penyulingan yang dapat mendukung MKP bermutu sesuai SNI. Distilasi skala laboratorium dihasilkan tetesan pertama pada 3 jam pertama. Warna jernih sesuai spesifikasi warna standar minyak atsiri kayu putih berwarna jernih, untuk bau minyak yang dihasilkan khas bau kayu putih dan bobot jenis 0.913 g/ml masuk dalam spesifikasi standar rentang bobot jenis yang dipersyaratkan 0,900 – 0,930 g/ml. Analisis tekno ekonomi ditunjukkan bahwa pengusahaan MKP layak dijalankan dengan parameter dengan beberapa parameter yaitu NPV sebesar Rp. 323.302.615,-; nilai IRR: 22.5% dan pay back period (PB) 6.31 tahun atau 76 bulan. Sesuai analisis sensivitas, pengusahaan MKP tersebut sangat sensitif terhadap parameter menurunnya jumlah produksi bahan baku MKP yaitu daun tanaman kayu putih.


Keywords


MKP; pasca panen; produksi; tekno ekonomi;

Full Text:

PDF

References


Alamsyah, R., & Supriatna, D. (2018). Analisis teknik dan tekno ekonomi pengolahan biomassa limbah tandan kosong kelapa sawit ( TKKS ) menjadi pelet sebagai bahan bakar terbarukan skala produksi pellet as renewa. Warta IHP/ Journal of Agro-Based Industry, 35(1), 1–11.

Aryani, F. (2020). Penyulingan minyak kayu putih (Melaleuca cajuputi ) dengan Suhu yang berbeda. Buletin LOUPE, 16(02), 51–57.

Astana, S., Djaenudin, D., Parlinah, N., & Suka, A. P. (2007). Analisis distribusi margin tataniaga minyak kayu putih. Jurnal Penelitian Sosial Dan Ekonomi Kehutanan, 4(3), 205–219.

https://doi.org/10.20886/jpsek.2007.4.3.205-219

Behuku, W. M., Kastanya, A., & Pattimahu, D. V. (2016). Analisis nilai tambah ekonomi (economy value added) untuk mengukur kinerja keuangan petani minyak kayu putih Desa Pela dan BATU JUNGKU di wilayah kerja kesatuan pengelolaan hutan produksi (KPHP) model unit III WAE TINA. Jurnal Hutan Pulau-Pulau Kecil,1(1), 66–71.

https://doi.org/10.30598/jhppk.2016.1.1.66

[BSN] Badan Standardisasi Nasional. (2006). Standar Nasional Indonesia Minyak Kayu Putih SNI 06-3954-2006. Jakarta: Badan Standardisasi Nasional.

Hamiru, Umanailo, M. C. B., Hehamahua, H., Hamid, I. (2019). Modal Sosial Pekerja Minyak Kayu Putih di Desa Waplau. Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 9(2), 109–124.

Indrajaya, Y., Winara, A., Siarudin, M., Junaidi, E., & Widiyanto, A. (2013). Analisis kelayakan finansial pengusahaan minyak kayu putih tradisional di taman nasional wasur , papua (financial feasability analysis of traditional cajuput oil refinery in wasur national park, papua). Penelitian Sosial Dan Ekonomi Kehutanan, 10(1), 21–32.

Kementerian Kehutanan. (2014). Budidaya dan prospek pengembangan kayu putih (Melaleuca cajuputi) (pp. 1–44). Jakarta: IPB Press.

Limam, H., Ben, M., Tammar, S., Ksibi, N., Khammassi, S., Jallouli, S., Del, G., & Msaada, K. (2020). Variation in chemical profile of leaves essential oils from thirteen Tunisian Eucalyptus species and evaluation of their antioxidant and antibacterial properties. Industrial Crops & Products, 158(September), 112964. https://doi.org/10.1016/j.indcrop.2020.112964

Ma’mun. (2015). Petunjuk Teknis Penanganan Bahan dan Penyulingan Minyak Atsiri. In Sirkuler Informasi Teknologi Tanaman Rempah dan Obat (pp. 1–26). Bogor: Balai Penelitian Tanaman Rempah dan Obat.

Menteri Kehutanan. (2007). Peraturan Menteri Kehutanan Nomor: P.35/ Menhut-II/ 2007 Tentang Hasil Hutan Bukan Kayu. Jakarta: Menteri Kehutanan.

Menteri Negara Sekretaris Negara Republik Indonesia. (1999). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 1999 Tentang Pengusahaan Hutan dan Pemungutan Hasil Hutan Pada Hutan Produksi. Jakarta: Menteri Negara Sekretaris Negara Republik Indonesia.

Mohhamad dan Etty. (2017). Kelayakan agroindustri minyak kayu putih di Kota Tarakan. Journal of Chemical Information and Modeling, 110(9), 17–20.

Nasution, M. K. (2014). Potensi hasil hutan bukan kayu sebagai sumber pencapatan negara. Acameia Accelerating the World’s Research, 1–15.

Prastyono, Kartikawati, N. K., Sumardi, & Rimbawanto, A. (2020). Analisis finansial perkebunan kayu putih skala kecil: studi kasus pilot project pengembangan kayu putih untuk kelompok tani di Kampung Rimbajaya, Distrik Biak Timur. Jurnal Ilmu Kehutanan, 14(1), 3–15.

Purhantanto, L. N., Danoedoro, P., & Wicaksono, P. (2019). Kajian transformasi indeks vegetasi citra satelit sentinel-2a untuk estimasi produksi daun kayu putih menggunakan linear spectral mixture analysis. Jurnal Nasional Teknologi Terapan, 3(1), 47–70.

Rahmi, D. (2018, April 17). Minyak Atsiri Indonesia dan Peluang Pengembangannya. Balai Besar Kimia Dan Kemasan [online]. Diakses pada 30 Agustus 2021 dari http://bbkk.kemenperin.go.id/Page/Bacaartikel.Php?Id=OSCDT7v3kbO42NmtwHDAEGAxVG96ARtA072jn2iwylQ

Sari, P. W. dan Ratnaningsih, Y. (2020). Analisis pendapatan petani HHBK kayu putih (Melaleuca cajuputi) di hutan lindung Desa Montong Sapah Kecamatan Praya Barat Daya Kabupaten Lombok Tengah. Jurnal Silva Samalas, 3(1), 7–14.

Utomo, P. M., Suhendang, E., Syafii, W., & Simangunsong, B. C. H. (2012). Model produksi daun pada hutan tanaman kayu putih (Melaleuca cajuputi subsp cajupti. POWELL) sistem pemanenan pangkas tunas. Jurnal Penelitian Hutan Tanaman, 9(4), 195–208. https://doi.org/10.20886/jpht.2012.9.4.195-208




DOI: http://dx.doi.org/10.32765/wartaihp.v38i2.6591

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Warta Industri Hasil Pertanian

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Our journal indexed by:
 


Copyright © Balai Besar Industri Agro, 2018. Powered By OJS 

Theme design credited to MEV edited by Warta IHP

Creative Commons License   
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License