Pengaruh Komposit SBR dan Karet Alam dengan Pengisi Karbon Hitam Terhadap Sifat Fisik dan Ketahanan Usang Vulkanisat
Abstract
Peningkatan kualitas tahan panas produk karet berbasis karet alam perlu ditingkatkan melalui pencampuran dengan karet sintetis seperti stirene butadiene rubber (SBR). Karet alam tidak tahan terhadap ozon dan panas, tetapi memiliki ketahanan kikis yang tinggi. Sedangkan karet sintetis tahan terhadap ozon, panas dan ketahanan retak. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari efek penambahan SBR terhadap meningkatnya sifat mekanik fisik. Proses pembuatan vulkanisat dilakukan sesuai dengan ASTM D-3182 dengan variasi perlakuan NR/SBR yaitu 100/0, 70/30, 60/40, 50/50, 40/60 dan 0/100 phr. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tegangan putus vulkanisat naik signifikan karena penambahan SBR, walaupun akan berdampak negatif terhadap perpanjangan putus, modulus dan tear strength, namun efek penambahan SBR tidak signifikan untuk parameter kekerasan. Hasil uji pengusangan pada suhu 70 oC selama 72 jam menunjukkan bahwa semakin banyak SBR, sifat ketahanan komposit SBR/NR semakin tinggi. Hal ini diperkuat dengan semakin kecilnya perubahan nilai kekerasan dan perpanjangan putus sebelum dan sesudah pengusangan.
Keywords
Full Text:
PDF (Indonesian)References
Al-Maamori, M.H., and Hamza, A.F. (2018). Effect of Sulfur and Nano-Carbon Black on the Mechanical Properties of Hard Rubber. Journal of University of Babylon. Engineering Sciences. 26(2): 127-134
Basseri, A. (2005). Teori Praktek Barang Jadi Karet. Bogor: Balai Penelitian dan Teknologi Karet.
Bahri, S dan Tornades,A.B (2018). Kombinasi RSS dan SBR dalam Teknologi Pembuatan Karet Bantalan Kaki untuk Mebel. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 29 Nomor 1 Tahun 2018. Hal. 12-18.
Daud,D (2015). Kaolin sebagai Bahan Pengisi pada Pembuatan Kompon Karet:Pengaruh Ukuran dan Jumlah terhadap Sifat Mekanik-Fisik. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol.26 No.1 Tahun 2015, Hal. 41-48.
Hassan, H. H., Ateia, E., Darwish, N. a., Halim, S. F., & Abd El-Aziz, a. K. (2012). Effect of filler concentration on the physico-mechanical properties of super abrasion furnace black and silica loaded styrene butadiene rubber. Materials and Design, 34, 533–540. http://doi.org/10.1016/j.matdes.2011.05.00 5
Ismail, H., Ahmad, Z., & Mohd, I. Z. A. (2001). Com-parison of cetyltrimethyl ammonium maleate and sulphenamide as an accelerator in carbon black filled natural rubber compounds. Polymer Testing, 20, 607-614.
Kinasih,N.A & Fathurrohman,N.I (2016), Ketahanan n-pentana dan sifat mekanis vulkanisat karet perapat dari campuran karet alam/akrilonitril-butadiena dengan kompatibiliser.Majalah Kulit, Karet, dan Plastik, 32(2), 99-110, 2016.
Marlina, P dan Rahmaniar (2012). Penggunaan Bahan pengisi nanokomposit silika karbida pada pembuatan kompon ban dalam kendaraan bermotor roda dua. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vo. 23 No. 2 (hal 91-98). Nasruddin (2017). Karakteristik Sifat Mekanik Solid Tyre Dengan Bahan Pengisi Dan Pelunak Berbasis Sumber Daya Alam Lokal. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 28 Nomor 1 Tahun 2017, hal. 20-31
Nasruddin (2018). Sifat Mekanik Rubber Waves Dari Komposit Karet Alam Dan karet sintetis Menggunakan Multi Filler. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 29 Nomor 1 Tahun 2018. Hal. 35 - 45
Nor, N. M., & Othman, N. (2016). Effect of filler loading on curing characteristic and tensile properties of palygorskite natural rubber nanocomposites. Procedia Chemistry, 19, 351-358.
Nuyah (2011). Pengaruh Penggunaan SBR Dan NR Terhadap Sifat Fisika Kompon Karet Packing Cap Radiator Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 22 No. 1 Tahun 2011. Hal. 52–57
Nuyah (2012), Pengaruh Karet Alam Hidrogenasi terhadap Ketahanan Oksidasi dan Ozon Barang Jadi Karet.Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 23 No. 2 Tahun 2012 hal. Hal. 116–123
Nuyah dan Rahmaniar (2016). Pemanfaatan Pasir Kuarsa sebagai Bahan Pengisi dalam Pembuatan Karpet Karet. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 27 No. 2 Tahun 2016. Hal 132-138.
Prasetya,H.,Marlina,P (2013). Sekam Padi sebagai Bahan Pengisi dan Anti Oksidan pada Pembuatan Kompon Karet. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 24 No. 2 Tahun 2013. Hal. 66-73.
Prasetya, H dan Marlina P (2019). Pengaruh Bahan Pengisi Arang Tandan Kosong Kelapa Sawit terhadap swelling dan Ketahanan Usang Karet Kopling Kendaraan Motor Roda Dua. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 30 Nomor 1 Tahun 2019 hal. 38-47
Rahman, N. (2005). Pengetahuan Dasar Elastomer. Kursus Teknologi Barang Jadi Karet Padat. Bogor: Balai Penelitian Teknologi Karet Bogor.
Sahakaro, K., Pongpaibon, C., & Nakason, C. (2009). Improved mechanical properties of NR/EPDM blends by controlling the migration of curative and filler via reactive processing technique. Jour-nal of Applied PolymerScience, 111, 2035-2043, http://dx.doi.org/10.1002/app.29193.
Sitorus,I.M.S.,Widyanata,Y.,Surya,I. (2013). Pengaruh Penambahan Alkanolamida terhadap Karakteristik Pematangan dan Kekerasan Vulkanisat Karet Alam Berpengisi Kaolin. Jurnal Teknik Kimia USU. Vol. 2($) hal. 38-42.
Suparto,D dan Santoso,A.M (2003). Kimia dan Teknologi Barang Jadi Karet Padat. Balai Penelitian Teknologi Karet Bogor.
Supraptiningsih,A. (2005). Pengaruh RSS/SBR dan Filler CaCO3 terhadap Sifat Fisis Kompon Karpet Karet. Majalah Kulit, Karet dan Plastik 21(1);34-40.
Susanto, T (2016),Perbandingan Sifat Mekanik Fisik Vulkanisat SBR dan SBR/NR Menggunakan Bahan Pengisi Pati Termodifikasi Resorcinol Formaldehyde. Jurnal Dinamika Penelitian Industri Vol. 27 No. 1 Tahun 2016. Hal. 09 - 18
Wahyudi, T. (2005). Teknologi Barang Jadi Karet. Bogor. Balai Penelitian Teknologi Karet Bogor.
Yahya, R. Y. S, Azura, A. R. & Ahmad, Z. (2011). Effect of curing systems on thermal degradation behaviour of natural rubber (SMR CV 60). Journal of Physical Science, 22(2), 1–14...
Yuniarti, A, Sarengat,N, Lestari. S.B.P (2013). Pengaruh Sulfur terhadap sifat fisika campuran Pale crepe dan SBR untuk Karet Tahan Panas.Majalah Kulit, Karet dan Plastik Vol. 29 No.2 Desember Tahun 2013. Hal. 63-68.
DOI: http://dx.doi.org/10.28959/jdpi.v30i2.5419
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Jurnal Dinamika Penelitian Industri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.